Selasa, 15 Juli 2014

SDLC, ETL

Apa itu SDLC ? 
Sistem Development Life Cycle (SDLC) merupakan pola yang diambil untuk mengembangkan sistem perangkat lunak, yang terdiri dari tahap-tahap: perencanaan sistem (planning),analisa (analysis), desain (design), implementasi (implementation),pengujian (testing) dan pengelolaan (maintenance). Dalam rekayasa perangkat lunak, konsep SDLC mendasari berbagai jenis metodologi pengembangan perangkat lunak.

 berapa tahapan dalam sistem SDLC ?

A. Perencanaan Sistem (Systems Planning)
Lebih menekankan pada aspek studi kelayakan pengembangan sistem (feasibility study). Aktivitas-aktivitas yang ada meliputi :

Rabu, 15 Januari 2014

Google Voice

sudah lama saya tidak post lagi kalo ini saya akan membahas tentang google voice

Google Voice

Google Voice (dulunya bernama Grand Central) merupakan aplikasi daring yang menyediakan layanan gratis untuk pengelolaan telepon.  Layanan ini berbasis Voice over Internet Protocol(VoIP). Layanan ini secara otomatis mampu mentransformasikan pesan suara menjadi surel (email) atau pesan teks SMS dan menyediakan transkrip pada pesan masuk surel pengguna padatelepon seluler atau komputer.